ALAT PRODUKSI TRADISIONAL LUBAI

 Masyarakat lubai mata pencarianya bertani,untuk mengolah lahan pertanian dan mengolah hasil pertanian seperti padi mengunakan alat-alat sebagai berikut:

1.Beliung,

2.Pisau penebang,

3,Brongsong,

4.Linggis,

5.Cangkul,

6.Tengkuit,

7.Tuai,

8.Isaran,

9.Lesong,

10.Bake,

11.Kambu,

12.Behunang,

13.Bilek,

Dengan mengunakan alat-alat tersebut diatas masyarakat lubai dapat membukan lahan pertanian dan mengolah hasinya supaya dapat dikonsumsi sebagai makanan pokok.seiring dengan kemajuan zaman dan tekhnologi  modern alat-alat tradisional pengolah hasil pertanian ini sudah banyak ditinggalkan

Comments

Popular posts from this blog

CARA BELAJAR BAHASA LUBAI

PERMAINAN TRADISIONAL DAERAH LUBAI

NAMA ALAT-ALAT UNTUK MENANGKAP IKAN DI DAERAH LUBAI